Manfaat Mendongeng Horror dan Aksi Laga untuk Anak PAUD

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) menurut pasal 28 UU Sisdiknas No.20/2003 ayat 1, adalah suau jenis pendidikan anak yang diselenggarakan sebelum jenjang pendidikan dasar. Ruang lingkup pendidikan anak usia dini, di antaranya: bayi (0-1 tahun), balita (2-3 tahun), kelompok bermain (3-6 tahun).

PAUD


Pendidikan anak usia dini merupakan salah satu bentuk ransangan daripada jenis pendidikan yang menitik beratkan pada pendidikan religious, fisik, motorik, kognitif, bahasa, sosial emosional, dan seni.

PAUD merupakan salah satu bentuk penyelenggaraan pendidikan yang menitikberatkan pada peletakan dasar kearah pertumbuhan dan perkembangan fisik dan kecerdasan, daya pikir, daya cipta, emosi, spiritual, iberbahasa/komunikasi, dan social (Hasan, 2009).

Sehingga, untuk memaksimalkan pendidikan anak dijenjang PAUD, diberikan solusi pendidikan untuk nama anak PAUD dengan diisi pembacaan dongeng yang berganre horror atau aksi laga sebagai pembentuk jiwa nasionalis dan religious.

Banyak orang tua sengaja menjauhkan anak dari bacaan, berbau horror ataupun aksi laga. Cari Romm, seorang ahli di pusat studi ilmiah AS menyatakan, cerita seram dan mimpi buruk adalah latihan untuk menghadapi ketakutan dalam dunia nyata.

Manfaat Mendongeng Horror dan Aksi Laga

Sementara menurut ahli social Margee Kerr, cerita horor adalah alat yang bermanfaat untuk mengembangkan sikap percaya diri. Misalkan kita memberikan dongen tentang pocong, arwah penasaran, atau dongeng aksi pahlawan Samson, Si Pitung dan lain-lain.

Ketika selesai membacakannya sampai habis, kita akan merasa  lega seperti rasa lega telah menyelesaikan sebuah tugas. Hal kecil seperti itu adalah pelajaran bagi nama anak bahwa ketakutan itu bisa dilewati, dan mereka akan bisa menjadi lebih baik ketika nanti harus menghadapinya.

Manfaat Mendongeng

Secara umum, berbagai manfaat mendongen antara lain, adalah sebagai berikut;

  • Mampu mengenbangkan imajinasi anak
  • Memperkaya kosakata anak
  • Melatih kemampuan mendengar
  • Meningkatkan minat baca anak
  • Membangun kecerdasan emosi
  • Memperkenalkan nilai-nilai moral
Dongen dengan genre horror atau aksi laga akan lebih memberikan rasa yang berbeda terhadap anak. Dongen genre horror atau aksi laga dapat memberikan efek relaksasi, meningkatkan kemampuan empati, mengajarkan anak-anak bagaimana berurusan dengan ketakutan yang sesungguhnya sehinggu membangun rasa keberanian.

Baca Juga;
  1. Gambar Anak SD Yang Paling Sering Dilakukan dan Contohnya
  2. “Anak Berkebutuhan Khusus” Pengertian, Jenis, dan Karakteristiknya
  3. Keutamaan Menyantuni Anak Yatim dan Manfaatnya dalam Islam
Demikianlahlah serngakain penjelasan dan pembahasan yang lengkap mengenai Manfaat Mendongeng Horror dan Aksi Laga untuk Anak PAUD. Semoga dengan adanya tulisan ini bisa memberikan wawasan dan juga pengetahuan bagi segenap pembaca sekalian. Penulis artikel ini ialah Dwi Roudhotillah.

Belum ada Komentar untuk "Manfaat Mendongeng Horror dan Aksi Laga untuk Anak PAUD"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel